Artikel
Kantin Sekolah Pascasarjana UGM Resmi Terima Sertifikat Halal: Dorong Penguatan Industri Halal di Kampus
05 Mei 2025
Yogyakarta, 2 Mei 2025 – Suasana penuh semangat menyelimuti Kantin Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada (UGM) pada hari Jumat, 2 Mei 2025, dalam acara penyerahan resmi Sertifikat Halal bagi para ...
Program Minat Studi Magister Ekonomi Islam UGM Luluskan Wisudawan Berprestasi, Dukung Pembangunan Berkelanjutan
25 April 2025
Yogyakarta, 23 April 2025 – Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta kembali menggelar Wisuda Program Pascasarjana Periode III Tahun Akademik 2024/2025 pada Rabu (23/4). Dalam momen tersebut, sebanyak 1.445 wisudawan berhasil ...
Mahasiswa Magister Ekonomi Islam UGM Ikuti Konferensi Internasional Keuangan Syariah di Brunei Darussalam
10 Februari 2025
Bandar Seri Begawan, Brunei Darussalam, 4–6 Februari 2025 — Dua mahasiswa Magister Ekonomi Islam Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada (UGM), Maddani Akhsa Nulyani dan Nurfitri Harkunti Kemala Hayati, berpartisipasi dalam The 1st ...
Tim Hibah PkM Ekonomi Islam UGM Dampingi Pengembangan Ekonomi Pesantren Masyarakat Merapi Merbabu (PM3)
01 Februari 2025
Magelang, 29 Januari 2025 — Tim hibah pengabdian kepada masyarakat dari Program Studi Magister Agama dan Lintas Budaya, minat Studi Ekonomi Islam Universitas Gadjah Mada (UGM), melaksanakan kegiatan pendampingan kepada unit ...